Distribution

Bisnis distribusi dan logistik SOHO Global Health dijalankan melalui unit bisnisnya yang bernama PT Parit Padang Global (PPG).

PPG mengoperasikan cakupan distribusi yang luas untuk produk perawatan kesehatan di Indonesia. Jaringannya yang luas menjangkau 95% rumah sakit dan apotek nasional serta gerai konsumen dan outlet modern - melalui 25 cabang, 3 kantor penjualan dan jaringan sub-distributor.

Selain mendistribusikan produk milik Grup, PPG mendistribusikan produk untuk 40+ prinsipal lainnya di seluruh Indonesia. PPG menyediakan distribusi terpadu, SCM, dan layanan logistik untuk berbagai produk farmasi, medical device, dan produk konsumen.

PPG Distribution Coverage

  • brances
  • sales office
  • Coverage medical channel yang luas (mencakup seluruh medical outlet hingga Puskesmas)
  • Reputasi 60 tahun pembayaran yang tepat waktu pada prinsipal kami
  • Industry leading service levels (24/7 life saving products, pengiriman di hari yang sama untuk medical channel, max hari berikutnya untuk consumer channel, max 2 hari untuk luar kota)
View More »

PPG Fasilitas dan
Kapabilitas

Fasilitas

Jumlah armada pengiriman

  • 600 kendaraan

Gudang

  • 1 distribution center (Central Warehouse)
  • 2-8oC penyimpanan cold chain
  • Mengelola sekitar 15,000 pallet di Central Warehouse dan 17,000 pallet di gudang cabang kita di seluruh Indonesia

Jaringan distribusi 

52 distribution points (cabang, kantor pemasaran dan sub-distributor)

Penghargaan dan Sertifikasi

  • GSDP Certificate dari Société Générale de Surveillance
  • ISO 9001:2015

Kapabilitas IT

SFE IT platform sebagai point of differentiation dan substantial competitive advantage di market seperti Indonesia dimana eksekusi di lapangan selalu menjadi tantangan

  • IT system yang handal menggunakan SAP ERP dengan WMS (Warehouse Management System) sebagai backbone
  • iMAP (Intelligent Mobile Automation Platform) dari IVY: Otomatisasi untuk proses pemesanan
  • Web Sales PIP (Principal Information Portal): Centralized database management dashboard dengan informasi update harian

Informasi medis yang terdapat pada website ini hanya ditujukan untuk praktisi kesehatan di Indonesia.

Informasi pada website ini ditujukan untuk memberikan jawaban yang bersifat ilmiah, berdasarkan bukti ilmiah dan berimbang atas pertanyaan medis Anda.

Informasi ini tidak ditujukan sebagai saran medis. Perawatan pasien merupakan tanggung jawab praktisi kesehatan berdasarkan praktek perijinannya serta pengalaman dan informasi spesifik pasien.

Apakah Anda praktisi kesehatan di Indonesia?